Daily Activity #521 (Bahasa)

Halo guys kembali lagi diblog saya, minggu ini saya dan teman-teman tidak melaksanakan praktek seperti biasanya, karena minggu ini kami difokuskan untuk mengembangkan penelitian yang kami ajukan atau biasa disebut Research & Development. 
Jadi minggu lalu kami disuruh untuk mengajukan judul apa yang akan kami teliti dan diberi waktu cuman seminggu untuk segera menghadap ke pak Wawan untuk pengajuan judul, jadi saya mengajukan judul "Pembuatan keju dari santan". dan judul penelitian diterima karena adanya referensi jurnal yang menguatkan. Hari ini saya datang jam 07.30 dan langsung masuk dilobby kitchen sambil mengerjakan tugas yang lain karena hari ini saya masih mempelajari cara membuat Keju dari santan dengan benar.

Comments

Popular